Loading...

Kamis, 12 April 2018

Fungsi Camshaft atau Poros Nok

Tags

Hallo brother Fungsi Camshaft atau Poros NokPada mesin 4 tak terdapat komponen yang mana juga merupakan salah satu komponen dari mekanisme katup. Komponen tersebut adalah poros nok. Poros nok atau cam shaft jumlahnya 1 untuk mekanisme tipe singgle, sedangkan untuk double (DOHC) jumlah camshaft ini ada dua.

Fungsi Camshaft atau Poros Nok. Pada poros nok ini terdapat nok katup dan buang, yang berfungsi untuk membuka dan menutup katup sesuai dengan timing (saat yang ditentukan).

Fungsi utama camshaft atau poros nok ada 3 (tiga) yaitu :

1. Untuk membuka dan menutup katup sesuai dengan urutan timing pengapian atau FO
2. Untuk menggerakkan fuel pump atau pompa bensin
3. Untuk memutar poros distributor karena pada camshaft terdapat gigi penggerak distributor atau (Distributor drive gear).

 Pembebanan poros kam
•    Gesekan pada bantalan poros kam pada bidang lengkung
•    Pembengkokan waktu menekan katup
•    Momen puntir ( momen putar penggerak )

Pembuatan poros kam
•    Bahan : baja perkakas atau tuang khusus
•    Dituang atau ditempa sesuai bahannya, kemudian digerinda
•    Dikeraskan pada permukaan kam-kamnya dengan perlakuan panas

Fungsi Camshaft atau Poros Nok

Dan gambar di atas merupakan kontruksi/gambar dari poros nok pada mobil/kendaraan.

Sekian info mengenai Fungsi Camshaft atau Poros Nok semoga berguna ,jika berguna monggo dishare kerekan - rekan sekalian . jika berkenan silahkan tinggalkan komen dan kritik yang membangun pada kolom dibawah ini ... teimakasih ...

Anda ingin tidak sekedar wacana ? Trampil dan punya ilmuterapan yang melekat ?Tidak mau seperti pepatah "ILMU TANPA AMAL SEPERTI POHON TANPA BUAH ? " Karena tidak bisa praktek yang terbimbing ? Silahkan belajar langsung agardapat ilmu dan prakteknya dan terapkan . Hubungi: Tedymotor PATI


EmoticonEmoticon